Robot-robot yang dikembangkan oleh FRAC Orleans, Perancis ini dapat beroperasi secara otomatis, dapat berkomunikasi satu sama lain dan juga meletakkan balok-balok sesuai dengan posisinya masing-masing.
Konsep ini sendiri dinamakan “Flight Assembled Architecture” dan direncanakan akan segera membangun sebuah bangunan setinggi 600meter berkapasitas 30.000 penghuni.
Wah konsepnya unik banget ya guys! semakin mirip film sci-fi yang menggunakan robot sebagai alat bantu utama membangun peradaban ya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar