Jumat, 01 Februari 2013

Seni Manipulasi Foto Sebelum Era Digital

Fotografi era digital dengan software olah gambar telah membawa perubahan dalam dunia fotografi dengan meningkatnya kesadaran akan sejauh mana hasil foto dapat dimanipulasi. Sebelum era digital ternyata praktek manipulasi foto sudah dilakukan.

"Faking It: Manipulated Photography Before Photoshop at Metropolitan Museum of Art" adalah pameran terbesar pertama fotografi manipulasi sebelum era digital.

Pameran ini diadakan di Metropolitan Museum of Art, New York. Dibuka mulai dari tanggal 11 Oktober 2012 dan akan berlangsung sampai 27 Januari 2013.

Menampilkan sekitar 200 foto yang dibuat antara tahun 1840 hingga 1990 dengan berbagai tema seperti: seni, politik, berita, entertainment dan komersial.

Foto-foto dalam pameran ini diubah dengan menggunakan berbagai teknik seperti multiple exposure, combination printing, photomontage, overpainting dan retouching pada negatif film atau hasil cetak.

Berikut adalah beberapa foto yang dipamerkan dalam acara tersebut:



Scene of Murder and Decapitation (1870)


Untitled (1976)

In Olden Times, if Folks Were Good,
the Stork Would Bring a Baby Sweet and Fair (1907)


The Ghost in the Stereoscope (1856)


The Sleepwalker (1935)


Metamorphosis (1936)

House Beautiful: Bringing the War Home (1967)

She Never Told Her Love (1857)

Rodin - The Thinker (1902)

Partial Dematerialization of the Medium Marguerite Beuttinger (1920)


A Pair of Hungry Pike (1911)

A Load of Fancy Poultry (1909)



A Unique Bungalow (1909)


Portrait Collage (1860)


Man on Rooftop with Eleven Men in Formation on His Shoulders (1930)

Electrical Appliances for the Home (1950)


A Powerful Collision (1910)


Henri de Toulouse-Lautrec as Artist and Model (1892)


Man Juggling His Own Head (1880)


Aberdeen Portraits No. 1 (1857)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar